Download

Seminar/Workshop/Conference/Orasi Ilmiah

  1. Perkembangan Text to Speech di Indonesia, disampaikan pada PELBBA ke-19, Universitas Atmajaya Jakarta, 14 Agustus 2008, (PPT, 4.4MB, Read Only)

Kuliah

  1. Pengantar IT (Farmasi):
  • Inside The Box (Sistem Komputer, Sistem Bilangan)
  • Peripherals (Input, Output, Storage devices)
  • Software: Ghost in The Box

8 komentar di “Download

  1. Selamat Idul Fitri 1439 H, kami yang ada di daerah masih kesulitan mengundu BE, mungkin ada saran dari teman-teman cara mendownload BE yang cepat dan hemat biaya

  2. Halo pak Arry,

    Saya sedang mencari bahan untuk membuat text to speech dan setelah googling, saya melihat web dan blog bapak di http://indotts.melsa.net.id/diphone_dev.html
    dan

    Cara Pengembangan Diphone Database

    dan juga beberapa artikel lainnya, seperti bapak sampaikan ada dua langkah dalam text to speech ini, yaitu :

    1) bagian Konverter Teks ke Fonem (Text to Phoneme), serta

    2) bagian Konverter Fonem to Ucapan (Phoneme to Speech).

    untuk langkah pertama secara konsep saya cukup mengerti namun saya tidak dapat menemukan database untuk bahasa indonesianya serta konsep mengektraksi sebuah kata kedalam phonem2 tersebut.

    dan pada langkah kedua, saya mendapatkan aplikasi dan database diphone dari MBROLA seperti yang bapak berikan.

    Program yang akan saya buat, dipakai untuk skripsi. saya mohon bapak dapat membantu saya dalam bahan bahan tersebut. atau mungkin bapak dapat memberikan referensi link yang sekiranya berguna.

    Terima kasih.

  3. Hallo Pak Arry,
    saat ini saya sedang mengambil skripsi di STMIK JIBES Kelapa Gading. Saya tertarik untuk mengambil topik tentang teks to speech berbahasa Indonesia sebagai pembaca teks pada file Word.
    Akan tetapi saya saat ini sambil bekerja, hal tersebut menjadikan pengerjaan skripsi saya terhambat. dan faktor kesulitan lainnya, saya sebenarnya kurang mengerti bahasa pemrograman.
    Sedangkan dari pihak kampus menginginkan mahasiswa nya untuk membuat skripsi yang mengandung pemrograman. saat ini setelah 4 bulan saya baru memasuki bab I, (meleset dari target saya yang seharusnya sudah masuk bab 3),
    Dengan hormat,bersama email ini saya ingin memohon bimbingan dari Pak Arry. tolong ajari saya bagaimana cara membuat aplikasi teks to speech yang sederhana. bila ada panduan nya berupa PDF saya akan sangat terbantu sekali..Beberapa bulan yang lalu saya mengobservasi salah satu artikel tentang text to speech yang bapak buat. dan saya juga sudah mendownload aplikasinya. Pada artikel tersebut dijelaskan bahwa aplikasi tersebut juga bisa digunakan oleh developer program yang lain. saya jadi berinisiatif, bagaimana kalau saya membuat aplikasi pembaca file teks pada Word dengan menggunakan kamus bahasa dari aplikasi teks to speech yang Bapak buat?
    Mohon maaf bila saya ada salah kata. Semoga Bapak Arry berkenan untuk membantu saya. terima kasih untuk waktu luangnya untuk membaca email saya ini.

    terima kasih.
    Thomas M

  4. Dengan hormat,

    Saya mahasiswi FT UAJY. Saya sedang menyelesaikan skripsi saya tentang text to speech bahasa Indonesia. Sekarang saya tinggal menyelesaikan intonasinya saja. Saya masih kurang mengerti bagaimana mendapatkan intonasinya. Tolong Bapak jelaskan proses untuk mendapatkan intonasinya. Mungkin bisa kirimkan artikelnya ke alamat E-mail saya.
    Saya juga mau menanyakan software apa yang Bapak gunakan untuk mengetahui pola frekuensi dalam sebuah kalimat seperti yang Bapak tampilkan dalam PPT slide 30-35 pada PELBBA19 di Unika Atmajaya Jakarta.

    Atas perhatiannya saya ucapkan terima kasih

  5. hallo pak arry,
    nama saya tami, saya masiswi usu medan, saat ini saya sedang menyelesaikan skripsi saya, sripsi saya berhubungan dengan text to speech pak, jujur saja saya masih newbie dalam malasah ini, aplikasi yang akan saya bangun menggunakan visual basic 6.0, mohon bantuannya pak untuk memperoleh informasi yang detail tentang step by step membuat aplikasi text to speech, saya sangat mengharapkan bantuan dari bapak dengan mengirimkan informasi yang saya butuhkan ke email saya,,

    sebelumnya saya ucapkan terima kasih.

Tinggalkan komentar